{Resep: Kue Cucur Bersarang Yang Gurih

Kue Cucur Bersarang.

Kue Cucur Bersarang Cara membuatnya tidak susah Kue Cucur Bersarang menggunakan 7 bahan dan 7 langkah. Berikut cara memasak nya.

Bahan yang diperlukan Kue Cucur Bersarang

  1. Siapkan 125 gr tepung beras.
  2. Siapkan 100 gr tepung terigu sedang.
  3. Dibutuhkan 100 gr gula jawa.
  4. Siapkan 3 sdm gula pasir.
  5. Dibutuhkan 300 ml.
  6. Siapkan 1/4 sdt garam.
  7. Siapkan 1 lembar daun pandan/vanili.

Cara Pembuatan Kue Cucur Bersarang

  1. Masak gula jawa, gula pasir, vanili/daun pandan, garam serta air 200 ml, hingga gula jawanya larut, biarkan hangat.
  2. Ayak tepung terigu dan tepung beras, masukkan larutan gula jawa sambil disaring (masukkannya hangat-hangat ya, jangan sampai dingin karna nanti berpengaruh) kemudian aduk rata.
  3. Mixer adonan menggunakan speed rendah selama 5 menit, tambahkan air hangat 100 ml, selanjutnya aduk menggunakan spatula dan diamkan selama 20-25 menit, tutup menggunakan serbet/kain bersih.
  4. Setelah di diamkan aduk kembali adonan, karna tiap tepung berbeda, apabila adonan terlalu kental bisa di tambahkan air lagi, konsistensi adonan nya tidak terlalu encer dan tidak terlalu kental.
  5. Panaskan minyak di wajan cekung, tuang 1 sendok sayur adonan pada satu titik, minyak harus benar-benar panas ya, kalau atasnya sudah tidak ada adonan basah sudah bisa di balik sesaat (dalam menggorengnya saya menggunakan api sedang).
  6. Dan siap disajikan 🥰.
  7. Note : apabila adonannya tidak habis bisa di masukkan kulkas, nanti akan mengental bisa ditambahkan air hangat lagi secukupnya.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel